Lurah Nanggeleng Kunjungi TK Al-Farizi Hamizan di RW 04, Kelurahan Nanggeleng
Kelurahan Nanggeleng, Citamiang –Kota Sukabumi.Pada hari Rabu 9 Juli 2025, Lurah Kelurahan Nanggeleng, Bapak MULYONO,S.IP, melakukan kunjungan silaturahmi ke TK Al-Farizi Hamizan yang berada di wilayah RW 04. Kegiatan ini merupakan bagian dari program kunjungan ke lembaga pendidikan untuk mempererat hubungan antara pemerintah kelurahan dan lingkungan pendidikan anak usia dini. Read more…